Vima punya memori yang baik untuk lirik dan melodi lagu. Apalagi memang pagi, siang, sore dia selalu terekspos pada lagu-lagu anak, jadinya hampir semua lagu TK sudah dia kuasai. Dalam metode CM, eksposur inilah metode terbaik untuk mengajarkan sesuatu. Tidak perlu menyisihkan waktu formal untuk mengajarinya menyanyi, asal sering mendengar lagu itu, berulang-ulang diputarkan atau diajak menyanyi sambil melakukan kegiatan sehari-hari, tanpa sadar sudah banyak sekali lagu yang akan anak ingat.
Ingin lihat Vima menyanyi? Ini empat di antara sekian lagu favoritnya yang kurekam di hapeku.
Minggu, 19 April 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar